Visi :
Menjadi Penerbit yang Mengabdi untuk Literasi Negeri dengan menyebarluaskan Ilmu Pengetahuan dan menjadi bagian dalam memajukan kualitas pendidikan di Indonesia dengan literasi
Misi :
- Mengembangkan dunia literasi negeri untuk menghasilkan buku ber IBSN yang mempunyai kualitas baik dengan mengikuti segala dinamika yang ada dalam dunia perbukuan.
- Mengabdikan untuk literasi negeri dalam ketermudahan melayani kebutuhan berbagai kalangan penulis dalam menerbitkan buku dan menyebarluaskan atas maha karya dari para penulis.
- Menjalin kerja sama untuk semua kalangan baik Lembaga, Komunitas maupun Penulis dengan senantiasa menjaga terus berjalannya dan saling memberikan manfaat bagi semua pihak dan konsisten atas terjaganya kepercayaan.
Tujuan :
- Membantu para penulis dalam menerbitkan buku dengan segala ketermudahan yang ada.
- Membantu para penulis dalam menghasilkan ilmu pengetahuan yang bermanfaat bagi dunia pendidikan dan ilmu pengetahuan secara lebih luas.
- Membantu para penulis dalam menerbitan buku dan menyebarluaskan dengan cara menghasilkan buku yang berkualitas sehingga bisa menjadi akan memberikan dampak yang baik bagi penulis, pembaca, komunitas, dan lembaga serta masyarakat secara umum.
Related Posts
Breaking News !!! Serikat Pekerja Kampus Sampaikan 5 Tuntutan Upah Layak di Komisi X DPR RI
Kementerian Negara Kabinet Merah Putih
Pendiri dan Direktur Eksekutif EWRC Indonesia Sampaikan Selamat Atas Dilantiknya Prof Abdul Mu’ti, M.Ed sebagai Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Kabinet Merah Putih.
Tugas Kementerian Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka 2024-2029
Profil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Prof Dr Abdul Mu’ti, M.Ed yang Juga Sekretaris Umum PP Muhammadiyah
No Responses